Gaun Pemberkatan yang satu ini sangat special, karena berawal dari hubungan costumer-designer jadi sebuah persahabatan baru yang menyenangkan. Saya mendapat 1 lagi sahabat baik saat sang pemesan ( perempuan loh ya...) menginap di rumah saya selama 3 hari sehubungan datang dari pulau di luar Jawa dan memerlukan bantuan saya untuk memandunya mencari aneka pernak-pernik wedding yg diinginkan. :D
Jadilah kami berkeliling naik motor ke berbagai tempat di Jakarta, mulai dari ITC Mangdu, Pasar Baroe, ITC Cempaka Mas, Citraland Mall, Atrium, Gajah Mada Plaza, etc dlm 2 hari...Fiuhh...ehehehe...Tapi dia sangat baik dan menyenangkan. Costumer saya ini bisa diajak sengsara...heheheh...dan saya juga ingin menulis kenangan kami ( saya, anak2 dan dia ) kejar2an waktu naik busway Trans Jakarta demi menonton Bioskop, juga saat kami sama2 naik taxi ramai2 ke TIKI ( bukan JNE ) untuk mengirim barang2nya di tengah malam.
Gaun pemberkatan ini memang sederhana, namun detail payet di badan depan dan lengan off shoulder-nya serta taburan kristal swarovski jahit cukup membuat gaun ini tampil manis, berkarakter dan bergaya lewat frill di tepian belahan jubah sifonnya.
Pemasangan Bros Mawar Emas di atas dada tepat di tengah belahan memperkuat aksentuasinya dan menjadi eye-center pertama bagi orang-orang yang melihatnya tanpa kesan berlebihan. Sebuah veil pengantin simple bertepi bunga-bunga brokatnya turut menjadi simbol yg memperkuat kekhidmatan sebuah upacara pernikahan gereja.
"Congrats to Novi and Adie, may all the joy of love and Jesus Bless be with you and your future children!"
Budget gaun seperti ini adalah 3 juta rupiah.
Contact person: adhinatalia [esia] 021-9948 5040 ; [flexi] 021-3399 3273
Terima jahit gaun pesta, gaun pengantin, kebaya akad dan kebaya modern utk personal. Detail klik ke http://payetgaunpesta.blogspot.com
Boleh meng-copy artikel dan diposting ulang di blog atau web Anda tanpa perubahan dengan menyertakan link ke artikel asli di blog ini. Boleh menggunakan sketsa dan rancangan untuk keperluan pribadi ( bukan untuk komersial/jualan ) dengan menyertakan informasi asal rancangan dari blog ini dan atas nama adhinatalia. Penawaran kerjasama untuk promo media, iklan atau pemakaian konten blog ini dgn tujuan menghasilkan profit wajib memberitahukan dan mendapatkan persetujuan dari saya sebagai pemilik blog. Terimakasih!
Blog Posting, Photos and Text are Originally Belong/Written by adhinatalia. Reviews and Photos from other site will include source's/author's link. No derivative of this blog content. Any commercial purposes needs approval from me (adhinatalia). You may re-post this article, share or re-publish the image on your web/blog with an URL inserted linking to the original content from this blog.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-Noncommercial-No Derivative Works 3.0 Unported License
menikmati isi blog ini.. smoga satu waktu nanti aku bisa minta tolong utk dibuatkan gaun pengantin jg ;)
BalasHapusAmien...:D
BalasHapushallo mbak boleh saya tanya, berapa harga gaun sifon frill, tule dan model off shoulder ?? tks mbak, di tunggu infonya
BalasHapusNice post.... bisa aku bayangkan bahagianya sang calon pengantin dgn bertambahnya dua hal penting dlm hidupnya.. pernikahan dan sahabat baru. Mbak Adhinatalia...jauh dari kesan 'sombong dan kaku' yg kerap ditunjukkan perancang pakaian. Sayang saya terlambat mengenal mbak, seminggu lagi saya akan menikahkan adik saya, dan insya Allah semua sdh beres. tapi besar keinginan utk bekerjasama dgn mbak saat menikahkan adik perempuan saya nanti.. semoga kita 'berjodoh' ya mb... Keep up the good work...GBU
BalasHapusTerimakasih sekali.. ^^ GBU too semoga qt berjodoh ya nanti...
HapusKerenn bangettt gaunnya... Mudah2an nanti qta bisa bekerja sama yaa ^_^
BalasHapusThanks Vivienne, iya semoga bisa.. ^^
Hapus